Ilmu Akuntansi Dasar Dan Pengertiannya | Software Akuntansi

Pengertian Akuntansi Akuntansi (accounting) merupakan proses identifikasi, pencatatan dan komunikasi terhadap transaksi ekonomi dari suatu entitas, secara umum terdapat tiga aktivitas dalam akuntansi yaitu: Aktivitas identifikasi (identifying). Dalam aktivitas ini akan dilakukan identifikasi terhadap transaksi yang terjadi dalam suaut entitas. Dari proses ini akan dapat diklasifikasikan apakah suatu transaksi merupakan transaksi ekonomi/keuangan atau nonekonomi Aktivitas […]